Tuesday, July 28, 2015

Bangunan Yang Perlu di Upgrade Setelah Up Town Hall COC

Blogberkah.net - Setelah melaukan upgrade Town Hall banyak bangunan bangunan baru yang harus kalian beli di galeri Shop . setiap upgrade TH  bangunan dan wall akan bertambah semakin banyak , namun prioritas dan urutan membangun (upgrade) bangunan di Clash of Clans mana dulu kah yang harus di dahulukan , mari kita bahas Bangunan Yang Perlu di Upgrade Setelah Up Town Hall COC .

Yang Perlu di Upgrade Setelah Up Town Hall COC

Berikut Urutan Upgrade Bangunan Clash Of Clans Setelah Naik Town Hall .


1. Laboratory


laboratory clash of clans blogberkah.net
Laboratory bangunan yang sangat penting untuk di upgrade , untuk upgrade pasukan kamu agar lebih kuat pastinya , dengan mebangunya pertama kali , kamu bisa meningkatkan level pasukan kamu sambil menunggu tower defense sampai selesai dan  menaikan level Town Hall lagi .

 2. Spell Factory - Dark Spell Factory


dark spell factroy clash of clans blogberkah.net

dark spell factroy clash of clans blogberkah.net
Spell Factory dan Spell Darks Factory sangat membantu saat kamu melakukan attack lawan , dengan bermacam macam spell yang tersedia kamu bisa memanfaatkannya sesuai troops yang kamu pakai .

3. Barracks - Dark Barracks


barracks clash of clans blogberkah.net

dark barracks clash of clans blogberkah.net
Berikut nya upgrade Barracks dan Dark Barracks ( minimal lvl 7 ) , mempunyai pasukan pasukan baru dan lebih kuat adalah keuntungan kamu untuk mengalahkan lawan lawan yang lebih mudah untuk di hancurkan .

4. Army Camps 


 army camps clash of clans blogberkah.net
Army Camp merupakan tempat troops / pasukan , mempunyai Army Camp level tinggi akan semakin banyak pula pasukan yang kamu bisa tampung untuk Attack war , dan peluang kemenangan pun semakin besar .

 5. Clan Caste 


clans castle clash of clans blogberkah.net

Clans Castle merupakan bangunan yang wajib kamu Upgrade setelah naik TH . Setelah up Clan Castle pastinya kamu bisa menampung troops lebih banyak lagi dan bisa menambah kekuatan defense base kamu .

 6. Tower Defense


tower defense clash of clans blogberkah.net

Tower Defense adalah bangunan yang selanjutnya kamu upgrade sampai maximal .  setelah semua selesai upgrade Tower Defens kamu bisa melanjutkan level Town Hall berikutnya .
itu lah versi saya urutan Bangunan Yang Perlu di Upgrade Setelah Up Town Hall COC , semoga bisa membantu permainan COC kalian , baca juga strategi jitu attack war th 6 sampai 10 . terimakasih .
Baca Juga :
Previous
Next Post »

2 komentar

witch inside delete July 31, 2015 at 1:54 PM

thanks bro , sangat membantu :D

Writers delete July 27, 2016 at 2:18 PM

sama sama bro , thanks kunjunganya .

Silahkan Berkomentar Yang Sopan ^_^

 
Back To Top